bendera

Selasa, 01 Juli 2025    21:24 WIB
MEDIA INDONESIA NEWS

Mencerdaskan Kehidupan Bangsa

HIBURAN
 


Inilah Alasan Julie Estelle Nikah di Maladewa


Andri,    09 Maret 2021,    23:56 WIB

Inilah Alasan Julie Estelle Nikah di Maladewa
Julie Estelle (ist)

Jakarta-mediaindonesianews.com: Artis Julie Estelle baru-baru ini sedang menikmati kebahagian usai resmi menikah bersama kekasih hatinya, David Tjipto Biantoro yang berlangsung pada 25 Febuari 2021 lalu.


Julie Estelle tidak melangsungkan pernikahan di Indonesia, melainkan di Maladewa, pernikahan hanya dihadiri oleh keluarga dan beberapa kerabat terdekat.

"Setelah sekian lama tidak bertemu, akhirnya beberapa tahun kemarin kami menjadi dekat. Sekarang kami sudah berpacaran sekitar tiga setengah tahun sampai akhirnya memutuskan menikah," ujar Julie Estelle dalam siaran pers, Senin (8/3).

Ia juga mengungkapkan alasan memilih Maldives sebagai lokasi acara pernikahan, bahwa tempat tersebut sangat berarti baginya dan kekasih hati.


"Maldives (Maladewa) punya sentimental value bagi aku dan suami, kami pertama kali pergi sama-sama ke tempat ini sekitar dua setengah tahun yang lalu dan jatuh cinta sama tempatnya," paparnya.

Menurutnya, Maldives lokasi yang sangat efektif untuk dilaksanakan pernikahan, karna banyak keluarganya dan David yang berasal dari Eropa. Karena ingin banyak keluarga bisa hadir, Maladewa pun menjadi tempat spesial buat wanita blasteran Perancis.

Selain itu, Julie dan David tak lupa melakukan protokol kesehatan selama proses pernikahan. Mereka semua melakukan swab test PCR saat datang maupun pulang. (Andri)


banner
NASIONAL
img
Selasa, 01 Juli 2025
Jakarta – Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Irvansyah, S.H., M.Tr.Opsla., menghadiri Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bhayangkara di Lapangan Silang Monas, Jakarta Pusat, Selasa (1/7/2025).   Dengan mengangkat tema
img
Selasa, 01 Juli 2025
Jakarta - Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayjen TNI Kristomei Sianturi mewakili Panglima TNI menghadiri acara Gala Literasi Nusantara yang diselenggarakan dalam rangka Hari Ulang Tahun ke-60 Harian Kompas, bertempat
img
Selasa, 01 Juli 2025
Jakarta - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri Upacara Puncak Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 yang mengusung tema "Polri untuk Masyarakat", bertempat di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Selasa (1/7/2025).
img
Selasa, 01 Juli 2025
Toray  – Satgas Yonif 312/Kala Hitam Pos Toray terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan (Hanpangan) di wilayah perbatasan. Dipimpin oleh Letda Inf Dudi Hidayat, sebanyak 6 personel melaksanakan kegiatan
img
Selasa, 01 Juli 2025
Denpasar-Mediaindonesianews.com: Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali, Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali, DPRD Provinsi Bali, dan DPD RI menandatangani komitmen bersama implementasi Bale Kertha Adhyaksa
img
Senin, 30 Juni 2025
Hawai - Delegasi Tentara Nasional Indonesia (TNI) bersama United States Indo-Pacific Command (USINDOPACOM) melaksanakan kegiatan Public Affairs Officer Subject Matter Expert Exchange (PAO SMEE) 2025 yang berlangsung pada 22

MEDIA INDONESIA NEWS